June 4, 2016

Contoh anekdot pendek dalam kehidupan sehari hari | 5 MENIT

INFORIA - yah.. kali ini kita akan  membahas tentang anekdot. Anekdot adalah cerita singkat yang lucu atau menarik dan ada unsur sindiran. baik kalian sudah tahu apa itu anekdot, langsung saja ini dia contoh simpel anekdot.

"NASIHAT AYAH DANU"


          Pada suatu hari, ada seorang anak yang bernama Danu. Saat itu Danu masih berusia 3 tahun. Danu menanyakan tentang benda yang digenggam ayahnya "Yah, apa yang ayah genggam?" Ayah Danu pun menjawab "oh.. ini sampah nak". "Sampah itu apa yah?" tanya Danu, melihat tingkah laku Danu yang selalu bertanya ayah Danu menjawab dengan kesal "Sampah itu benda yang sudah tidak digunakan lagi dan harus dibakar!!!", Danu hanya berkat "Oh..".
           Setiap Danu bertanya kepada ayahnya "Apa yang ayah genggam?" Ayah Danu hanya menjawab "Sampah nak.." Danu pun teringat kata-kata ayahnya yaitu sampah harus dibakar.
           Di hari berikutnya Danu melihat ayahnya menaruh sesuatu yaitu dompet diatas meja. Kemudian Danu pun mengambil dompet tersebut dan membakarnya. Karena, Danu kira dompet tersebut sampah yang digenggam ayahnya. Padahal hari itu hari penerimaan gaji ayahnya dan pembayaran listrik dan keperluan lainnya, melihat tingkah laku Danu ayah danu pun pingsan


Itulah contoh simpel anekdot gan, semoga bermanfaat :)

Jangan lupa kunjungi 5 MENIT. Dan perhatikan rambu - rambu PERATURAN.
Silahkan berikan masukan dan saran kalian BERIKAN SARAN